Baca Juga: Koil Pengapian Mobil Bermasalah, Pahami Gejala yang Ditimbulkan
"Ketika dimatikan suara mesin enggak halus matinya, pasti ada suara klek juga," jelas Anggi.
"Contoh di Honda Vario 150 yang punya starter senyap (ACG), saat mesin dinyalakan juga terdengar suara klek. Kalau sudah muncul tanda begitu berarti itu gejala kruk as minta diganti," tutupnya.
Selain kasar, kruk as minta diganti juga ditandai dengan getaran mesin yang enggak normal.
Getaran mesin yang lebih kencang dari biasanya ini disebabkan oleh putaran daun kruk as yang enggak seimbang atau enggak balance.
Tuh, jadi cukup didengarkan suaranya saja bisa ketahuan kondisi kruk as kalau sudah aus dan minta diganti.
Baca Juga: MotorSeken : Sebelum Berburu, Kenali Dulu Penyakit Khas Suzuki Skywave
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR