Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pasang Pelek Aftermarket Harus Balancing Ulang, Ini Penjelasannya

Ryan Fasha - Selasa, 6 Oktober 2020 | 12:00 WIB
Pilihan pelek aftermarket di Banzai Rims
Pilihan pelek aftermarket di Banzai Rims

Proses balancing akan menambahkan bahan pemberat berupa timah atau aluminium dengan berat tertentu sesuai dengan yang dibutuhkan.

"Bahan pemberat ini akan ditempel pada posisi yang sudah ditentukan oleh komputer saat dianalisa," sebut pria yang tokonya ada di Duren Sawit, Jakarta Timur.

Balancing pelek aftermarket itu perlu
Balancing pelek aftermarket itu perlu

Baca Juga: Mau Ganti Pelek Mobil Pakai Produk Aftermarket, Kuncinya 3 Hal Ini

"Dengan balancing pelek maka setiap sisi akan seimbang sehingga membuat mobil akan stabil dikendarai," sebut lagi.

Jadi jangan lupa saat pemasangan pelek aftermarket baru wajib dibalancing ulang ya, sob.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Musim Hujan, Ini Cara Yang Benar Pakai Rem Motor Saat Jalan Basah dan Licin

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa