Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP 2020

Ini Kisah Francesco Bagnaia, Anak Pekerja di Perusahaan Aksesori yang Jadi Pembalap Tim Ducati

Fendi - Rabu, 30 September 2020 | 22:24 WIB
Francesco Bagnaia (kanan), akan mengikuti jejak gurunya Valentino Rossi (tengah) dari tim satelit ke tim pabrikan di MotoGP
Twitter/VRRidersAcademy
Francesco Bagnaia (kanan), akan mengikuti jejak gurunya Valentino Rossi (tengah) dari tim satelit ke tim pabrikan di MotoGP

Tahun 2009 atau saat berusia 12 tahun, dia mengendarai motor yang sedikit lebih besar dengan persneling.

Dia memenangkan balapan 50 cc pertamanya dengan ZPF di Viterbo, Italia tengah.

Pecco sukses di balap Minimoto, menjadi runner-up di kejuaraan Italia dan merebut gelar di kejuaraan MiniGP Eropa.

Baca Juga: Gabung Tim Pabrikan Ducati, Francesco Bagnaia Ogah Disamakan dengan Sang Guru Valentino Rossi

Francesco 'Pecco' Bagnaia saat balapan di kejuaraan CEV Spanyol
MotoGP
Francesco 'Pecco' Bagnaia saat balapan di kejuaraan CEV Spanyol

Ingin mengembangkan bakatnya, Francesco Bagnaia beralih ke Spanyol, pada tahun 2010 dia memfokuskan aktivitasnya di di sana di bawah bimbingan Emilio Alzamora.

Emilio Alzamora adalah mantan pembalap GP asal Spanyol, yang aktif pada 1994 sampai 2003, juata dunia GP 125 cc pada 1999.

Pecco yang sering bolak-balik dari antara Spanyol dan Italia, mengikuti kejuaraan kelas 125 cc di Mediterania pada 2010 dan finish runner-up.

Editor : Fendi
Sumber : sportingscribe.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Chery J6 Edisi Batik Cuma Ada Satu di Indonesia, Enggak Semua Orang Bisa Punya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa