Bahkan ia juga memiliki Lexus RX 200t tahun produksi 2017 yang ditaksir Rp 1,1 miliar.
Namun Terawan tidak hanya memiliki mobil-mobil mewah yang harganya Rp 800 juta ke atas saja sob.
Ia juga memiliki satu mobil SUV yang harganya di bawah Rp 800 jutaan lho.
Mobil tersebut adalah Honda CR-V rakitan 2013 dengan harga Rp 200 juta.
Editor | : | Hendra |
Sumber | : | tribunnew.com,Elhkpn.kpk.go.id |
KOMENTAR