Untuk tangki masih menggunakan bawaan aslinya namun di belakangnya kini terpasang jok single seat khas bobber.
Baca Juga: Honda Winner X 150 Jadi Kekar Ditopang Kaki-kaki BMW S1000RR
Jok tersebut disemati stoplamp LED dan terpasang pada subframe yang sudah dipangkas hingga pendek.
Seluruh lampu-lampunya juga diganti dengan LED serta sistem kelistrikan diperbarui semua.
Sebagai finishing, kelir abu-abu dibalurkan pada tangkinya dengan striping hitam dan logo BMW.
Hasilnya, BMW R100 ini menjadi cafe bobber dengan performa yang luar biasa.
Editor | : | Ivan Casagrande Momot |
Sumber | : | Bikebound.com |
KOMENTAR