Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

F1 Tuscan 2020

Akan Digelar di Sirkuit Mugello, Ini 5 Pertanyaan Unik Seputar F1 Tuscan 2020

Rezki Alif Pambudi - Rabu, 9 September 2020 | 21:05 WIB
F1 di Mugello bakalan gimana ya?
PlanetF1.com
F1 di Mugello bakalan gimana ya?

Keempat, bagaimana reaksi pembalap merasakan tuntutan fisik di Mugello?

Poin ini sangat menarik karena trek lurus Mugello akan membuat pembalap merasakan sensasi luar biasa.

G-Force besar akan dirasakan pembalap sepanjang balapan.

Pembalap akan mengerem dengan sangat keras dari kecepatan sangat tinggi di trek lurus sebelum masuk tikungan 1, belum lagi tikungan-tikungan cepat ala Mugello.

Baca Juga: BREAKING NEWS: Seluruh Seri Balap Motor Asia Road Racing Championship 2020 Dibatalkan!

Beberapa pembalap banyak yang penasaran bagaimana sensasi G-Force di Mugello, meski beberapa sudah memberikan teaser seperti Sebastian Vettel yang pernah melakukan tes di Mugello.

Bahkan mantan pembalap F1 yang juga pernah menjajal Mugello, Mark Webber, mengungkap bahwa leher pembalap bisa patah karena G-Force yang sangat besar.

Kelima, akankah Mugello masuk permanen di kalender F1?

Masuknya Mugello memang karena keadaan terpaksa, tapi bukan berarti hanya diinginkan saat terpaksa doang.

Hampir dipastikan Mugello akan menyajikan tontonan menarik dan pembalap juga akan suka.

Mugello juga termasuk sirkuit yang sangat terkenal di MotoGP, kenapa tidak buat F1.

Apalagi Mugello dimiliki oleh Ferrari, tentu untuk permanen masuknya ke kalender juga akan lebih mudah.

 

 

Editor : Dida Argadea
Sumber : planetf1.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa