Mesin 2JZ yang aslinya berkapasitas 2.997cc kini distroke up hingga bengkak jadi 3.400cc dan sudah diberi sokongan turbocharger jumbo dari HKS.
Toyota GR Supra ini nampak lebih semok dengan fender menggelembung dan disupport suspensi belakang double wishbone. Tetapi tetap berpenggerak FWD dan pakai transmisi CVT.
Untuk eksterior, GR Yaris buatan Fat Five Racing ini menggunakan body kit yang sama dengan GR Yaris HKS Concept baru-baru ini rilis.
Wide body kit itu terdiri dari bumper depan menganga dengan gril bawah model jaring plus splitter. Ada juga side skirts, diffuser belakang juga sayap GT berukuran besar.
Makin kece, tongkrongan mobil ini diperkuat pelek Work Emotion CR3P ELGs berwarna hijau yang nyentrik dan senada dengan livery yang dipakai.
Editor | : | Ivan Casagrande Momot |
KOMENTAR