"Vettel bermasalah dengan ketahanan mobilnya. Semua masalah ini adalah pelajaran bagi kami untuk bisa lebih maju ke depannya," jelas Binotto.
Mattia Binotto mengaku tidak kaget dengan performa Ferrari di F1 Italia 2020, mengingat pada F1 Belgia 2020 Ferrari juga kesulitan mengeluarkan performa terbaiknya.
Baca Juga: Diwarnai Red Flag, Pierre Gasly Tak Percaya Menangkan Balapan F1 Italia 2020
"Kami tahu di Sirkuit Spa-Francorchamps dan Monza Ferrari akan kesulitan," imbuhnya.
"Kecepatan mobil kami yang sekarang tidak seperti yang diinginkan dan kami harus terus mengerjakan pengembangan mobil Ferrari, SF1000," pungkas Binotto.
Editor | : | Muhammad Ermiel Zulfikar |
Sumber | : | gpblog.com |
KOMENTAR