Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tidak Boleh Kelewat Lama, Ini Cara Bilas Sabun Cuci Motor Tanpa Sentuh

Isal - Jumat, 4 September 2020 | 14:40 WIB
Setelah busa sampo cuci motor touchless disemprotkan pada body enggak harus dilap dengan busa atau washmit, langsung disemprot saja dengan air bertekanan tinggi dari jet washer
Grass Indonesia
Setelah busa sampo cuci motor touchless disemprotkan pada body enggak harus dilap dengan busa atau washmit, langsung disemprot saja dengan air bertekanan tinggi dari jet washer

"Arah semburan diatur pipih dan lebar, kemudian gerakan menyemprotnya maju dan mundur," papar David.

"Seperti kita sedang mengusap pakai spons atau washmit, tapi ini bedanya cuma pakai air bertekanan," tambahnya.

Tapi kalian harus ingat, jangan biarkan sabun menempel pada part dan body motor lebih dari 2 menit

Baca Juga: Repaint Honda BeAT Berkelir Red Matte Ala Honda PCX, Segini Biayanya

"Kemampuan touchlessnya hilang, untuk membersihkannya harus dilap dengan busa atau washmit," tutupnya.

Ingat, jangan lebih dari 2 menit mendiamkan busa sabun cuci motor tanpa sentuh di motor kalian Sob kalau ingin hasilnya maksimal.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa