Meski motor ini cukup diminati masyarakat, Honda GL Pro Neotech harus berhenti produksi pada tahun 1999.
Kalau melihat garis desainnya, Honda GL series mungkin sudah terbilang berakhir di GL Pro Neotech.
Namun kalau melihat kode mesinnya, jangan lupakan Honda Megapro alias GL160 dan Honda Tiger GL200 juga Sob!
Yuk lanjut ke sejarah Honda Megapro, ada 3 generasi yang terbilang legendaris di pasaran:
1. Honda Megapro Generasi Pertama
Honda Megapro pertama kali diproduksi pada tahun 1999 sebagai suksesor langsung dari GL Pro Neotech.
Motor ini masih mengusung mesin berteknologi karburator dengan kapasitas 160cc.
Orang biasa menyebut nya Megapro Neotech atau Megapro engkel karena tidak terdapat double starter.
Editor | : | Ditta Aditya Pratama |
KOMENTAR