Kokpit pun dibuat simpel dengan setang lebar dan headlamp mungil.
Baca Juga: Sampah Jadi Mewah, Yamaha SR500 Cafe Racer Dengan Kaki-kaki Sangar
Di area mesin, mendapatkan beberapa perbaikan serta dipasang exhaust system custom berbahan stainless steel.
Sebagai finishing, Andreas ingin membuktikan kalau kelir putih bisa tampil menawan.
Kelir putih pun dibalurkan pada rangka, garpu, swingarm, sepatbor dan sedikit pada tangkinya.
Hasilnya, Yamaha SR500 ini pun berubah jadi bobber tampan yang terlihat begitu resik dan rapi.
Editor | : | Ivan Casagrande Momot |
Sumber | : | Pipeburn.com |
KOMENTAR