Edu menyarankan untuk membongkar dan membersihkan area throttle body untuk menghilangkan gejala tadi.
Tetapi awas, hati-hati dengan area sensor di throttle body karena ini cukup sensitif.
"Kalau misal asal semprot cairan pembersih bisa kena sensor dan malah bisa bikin sensor jadi error," wantinya.
"Jadi cukup semprot di area butterfly, juga cek area intake untuk membersihkannya secara total," tutupnya.
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR