Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Formula E

Hasil Balap Formula E Jerman R9: Jean-Eric Vergne Menang Balapan, Antonio Felix da Costa Kunci Gelar Juara

Muhammad Rizqi Pradana - Senin, 10 Agustus 2020 | 13:48 WIB
Jean-Eric Vergne berhasil memenangkan balapan, sedangkan Antonio Felix da Costa berhasil mengunci gelar Juara Formula E musim 2019/2020
Twitter/MotorsportWeek
Jean-Eric Vergne berhasil memenangkan balapan, sedangkan Antonio Felix da Costa berhasil mengunci gelar Juara Formula E musim 2019/2020

Baca Juga: Hasil FP3 Formula E Jerman R9: Antonio Felix da Costa Kembali Tercepat, Maximilian Guenther Menguntit di Belakang

Melihat hal tersebut, Felix da Costa yang memimpin mayoritas jalannya balapan memberikan posisinya kepada Vergne di detik-detik akhir balapan.

Vergne pun melewati garis finis untuk meraih kemenangan pertamanya musim ini, sedangkan Felix da Costa yang berada di belakangnya berhasil mengunci gelar Juara Formula E.

Finis 1-2 tersebut sekaligus mengunci gelar Juara Tim Formula E musim 2019/2020 untuk tim mereka, yaitu DS Techeetah.

Buemi menguntit di posisi 3, sedangkan Rowland harus puas digeser Nyck de Vries (Mercedes) ke posisi 5 di lap terakhir.

Hasil balap Formula E Jerman R9.
Formula E
Hasil balap Formula E Jerman R9.
Hasil balap Formula E Jerman R9.
Formula E
Hasil balap Formula E Jerman R9.

Editor : Eka Budhiansyah

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Harga New Scoopy di Bali dan Jakarta Ternyata Ada Selisih Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa