Mick Schumacher harus puas di tempat kedua dan Robert Shwartzman melorot jauh, berada di urutan 13.
"Beri tahu Robert, jika saya melakukan kesalahan, saya benar-benar minta maaf, saya yang disalahkan. Saya sangat menyesal," kata Mick Schumacher melalui komunikasi radio tim.
Baca Juga: Hasil Lomba Race 1 F2 Stiria: Menghindari Tabrakan, Sean Gelael Dapat Point Pertama
Insiden tabrakan kedua pembalap tim Prema itu sempat diinvestigasi, namun race control menganggap itu sebagai insiden balapan.
Pembalap Indonesia Sean Gelael kembali gagal melihat bendera finish pada seri kelima di F2 Inggris ini.
Berikut hasil lomba race 2 F2 Inggris 2020 bagian kedua:
Editor | : | Fendi |
Sumber | : | Twitter @FIA_F2 |
KOMENTAR