"Nah baut dudukan buat behel Yamaha Aerox 155 saya ambil dari dudukan kunci jok di bagian belakang," jelas Amir.
"Soalnya baut dudukan kunci jok itu langsung dibaut ke rangka, jadi kalau buat dudukan behel aman dan kuat," tambah pria yang lama tinggal di India ini.
Menurut Amir pasang behel Yamaha Aerox 155 ini enggak hanya mencegah body belakang patah saat kedudukan.
"Memudahkan juga saat parkir, jadi tinggal pegangan pada behel ini untuk mengangkat atau menggeser motor," tutupnya.
Baca Juga: Yamaha Aerox 155 Malah Susah Langsam Setelah Dibore Up? Ini Solusinya
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR