Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Ceko 2020

Marc Marquez Absen 3 Balapan Berikutnya, Bisa Enggak Juara Dunia Nih

Fendi - Rabu, 5 Agustus 2020 | 10:07 WIB
Absen di MotoGP Ceko, Marc Marquez diperkirakan belum fit untuk dua seri berikutnya di Austria
Twitter/box_repsol
Absen di MotoGP Ceko, Marc Marquez diperkirakan belum fit untuk dua seri berikutnya di Austria

Hal terburuk mugkin saja dirasakan tim Repsol Honda.

Karena kemungkinan pembalap utamanya itu akan kembali balapan pada MotoGP Misano dan MotoGP Emilia Romagna di  sirkuit Misano, Italia pada 13 dan 20 September.

Hanya pemulihan cepat yang ajaib yang bisa mengacaukan rencana ini (absen di tiga balapan berikut).

Sejauh ini, hanya keikutsertaan di Brno yang secara resmi telah dibatalkan yang membuatnya sudah kehilangan 75 point tertinggi.

Jika memang Marc Marquez absen di tiga balapan berikutnya (termasuk di Brno), Honda harus mengesampingkan pertarungan perebutan gelar juara dunia 2020.

Editor : Fendi
Sumber : Speedweek.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa