Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Warna Gelap Emang Keren tapi Harus Ada Perawatan Khususnya Lho, Simak Penjelasannya

Muhammad Mavellyno Vedhitya - Rabu, 29 Juli 2020 | 07:18 WIB
Peugeot 5008 warna Emerald Crystal
Astra Peugeot
Peugeot 5008 warna Emerald Crystal

Namun harus dipastikan, setelah mobil diberi sabun harus segera dibilas dengan air bersih.

Setelah itu dengan segera keringkan sisa air yang masih menempel.

Supaya tidak baret, gunakan lap microfiber dan lakukan proses menyeka atau mengelap dengan gerakan searah.

Baca Juga: Usia dan Kondisi Ban Mobil Jangan Disepelekan, Begini Cara Mengenalinya Ala Bos Peugeot Surabaya

Selanjutnya, kalau warna gelap di mobil kalian sudah lama dan terlihat kusam tidak perlu panik.

Kalian dapat melakukan perawatan untuk mengembalikan warnanya.

Warna mobil gelap mudah terlihat water spot
Warna mobil gelap mudah terlihat water spot


Di pasaran terdapat banyak pilihan paket car detailing yang khusus untuk mengangkat warna yang mulai pudar.

Agar tidak salah pilih, sebaiknya cari produk car detailing khusus untuk warna gelap yang punya formulasi untuk mengangkat kembali kualitas, seperti warna aslinya.

Baca Juga: Sambut New Normal, Astra Peugeot Siapkan Berbagai Protokol Kesehatan untuk Layanan Aftersales

“Namun juga pastikan formulasi tersebut bersahabat dengan komponen aksesori lain, terutama berbahan plastik berwarna hitam yang menempel pada bodi, seperti karet wiper, karet kaca, lis bodi dan bumper,” tambah Samsudin.

Produk car detailing umumnya mampu memberikan pigmen hitam yang sangat kecil, yang dapat masuk ke dalam pori-pori cat untuk kembali menghasilkan warna hitam yang pekat.

Selain itu, ada juga yang bisa mengangkat noda membandel akibat oksidasi ringan, juga menutup swirl mark atau baret-baret halus.

Semoga bermanfaat ya!

Editor : Dida Argadea

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Momen Spesial, Tol Probowangi Dibuka Gratis Pada Akhir 2024 dan Awal 2025

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa