Semua karyawan barunya harus mau memberikan pernyataan bahwa mereka tidak dan tidak akan pernah membawa kekayaan intelektual perusahaan lamanya ke dalam sistem Rivian.
"Rivian terdiri dari tim berkinerja tinggi yang digerakkan oleh misi, dan model bisnis serta teknologi kami berdasarkan pengembangan teknis, desain, dan strategi selama bertahun-tahun," sebut Rivian melalui email yang dikutip dari Autonews.com.
Pihak Rivian juga menyebutkan upaya mereka ini merupakan hasil kontribusi dari ribuan pegawainya yang menggeluti dunia otomotif fan teknologi.
Waduh, bagaimana ya sob endingnya nanti?
Editor | : | Ditta Aditya Pratama |
Sumber | : | autonews.com |
KOMENTAR