"Tapi audio kit ini hanya untuk tipe Packtalk Bold, kalau Packtalk Slim dia tidak bisa karena audio dan intercom-nya jadi satu," lanjutnya Chris yang tokonya di wilayah Kemayoran, Jakarta Pusat.
Pembeli cukup mengeluarkan dana Rp 1,05 juta untuk beli audio kit tambahan ini.
Sementara untuk harga Packtalk Bold dijual dengan harga Rp 7,5 juta per box isi dua, atau satuan Rp 3,75 juta.
Baca Juga: Intercom Helm Premium Dengan Harga Rp 1 Jutaan, Cardo Freecom 1+
Cardo Packtalk Bold ini memiliki fitur-fitur canggih yang bisa menyambungkan sekitar 15 rider dan juga tahan air.
Selain itu suara yang dihasilkan juga paling jernih dibanding kompetitornya karena bekerja sama dengan spesialis audio JBL.
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR