"Disarankan pemasangan ini dilakukan di tukang knalpot, soalnya kita harus lepas cover lawas pakai gerinda," tambah Andika yang aktif di akun YouTube miliknya.
"Lalu las juga cover baru saat pemasangan pakai las argon, pemasangannya juga harus hati-hati dan teliti," lanjutnya.
Menurut penuturannya cover knalpot asal Malaysia ini dibanderol di kisaran harga Rp 250-300 ribuan.
"Kalau yang asli bawaan Malaysia paling mahal Rp 300 ribuan, tapi sekarang mulai ada buatan lokalnya," terang Andika lagi.
Berniat buat pasang?
Baca Juga: Membiarkan Part Dalaman Mesin Motor Berkerak Hitam? Siap Terima Risiko Ini!
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR