Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Atasi Gas Tersangkut Di Kawasaki Ninja 150 RR, Ada Banyak Cara

Mohammad Nurul Hidayah - Jumat, 5 Juni 2020 | 13:40 WIB
Ilustrasi karburator Kawasaki Ninja 150 RR
Dok MOTOR Plus
Ilustrasi karburator Kawasaki Ninja 150 RR

Jika lapisan teflonnya ada yang lecet parah, itu juga bisa menjadi biang keladi gas motor yang tersangkut.

"Terakhir bisa turunkan ukuran pilot jet. Ukuran pilot jet terlalu besar juga bisa bikin gas gampang tersangkut," yakin Uji.

Biasanya ukutan pilot jet terlalu besar dipasangkan setelah mengganti knalpot racing.

"Coba turunkan 1 tingkat saja. Contoh jika pilot jet yang terpasang ukuran 27,5 coba ganti dengan yang ukuran 25," tutupnya.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Momen Spesial, Tol Probowangi Dibuka Gratis Pada Akhir 2024 dan Awal 2025

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa