Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Masih Ingin Lihat Kemampuannya, Valentino Rossi Enggak Mau Ucapkan Selamat Tinggal

Fendi - Kamis, 21 Mei 2020 | 12:37 WIB
Valentino Rossi masih menunggu kemampuan dirinya untuk menentukan masa depannya di MotoGP
Twitter/MotoGP
Valentino Rossi masih menunggu kemampuan dirinya untuk menentukan masa depannya di MotoGP

"Saya harus berpikir lebih banyak untuk melihat apakah saya masih memiliki kekuatan dan motivasi yang sama," ucap pembalap tim Monster Energy Yamaha.

Rossi menambahkan, "Saya memiliki peluang bagus dengan tim Yamaha-SRT Petronas yang berada di level teratas seperti yang mereka tunjukkan tahun lalu dengan Fabio Quartararo dan Franco Morbidelli."

Baca Juga: Inikah Livery Motor MotoGP Valentino Rossi di Tim Petronas Yamaha?

"Sekarang saya harus memutuskan sendiri apakah saya memiliki motivasi yang cukup untuk melanjutkan," tuturnya.

"Saya tidak ingin gabung ke Petronas hanya untuk melakukan satu musim lalu mengatakan 'ciao' (selamat tinggal),” bilang pembalap yang memiliki sebutan The Doctor.

Rossi mengatakan jika berlomba, ia akan tampil 100% dan jika bisa bersaing akan berjuang untuk podium.

"Aku punya dua opsi, di Petronas atau berhenti, jadi mari kita tunggu," pungkasnya.

Editor : Fendi
Sumber : motogp.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

VinFast Jawab Kekhawatiran Soal Pajak Pertambahan Nilai 12 Persen

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa