"Bisa karena as yang ada di dekat gigi starter itu oblak," lanjutnya.
"Sehingga gigi engkol atau gigi pinion tidak rapat dan bikin ngelos," tambahnya lagi.
Kalau sudah seperti ini baiknya ganti saja as kick starter dan gigi pinion-nya karena kalau motor berumur gigi pinion ini juga sudah cukup kemakan.
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR