Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+
Advertorial

Bingung Pilih Warna Mobil? Coba Intip 9 Warna Kece dari Suzuki New Ignis

Agung Dwi Ertato - Jumat, 17 April 2020 | 15:02 WIB
Suzuki New Ignis
Suzuki Indonesia
Suzuki New Ignis

2. Nilai jual kembali

Nilai jual juga menjadi faktor pertimbangan seseorang memilih warna mobil. Sebab, ada beberapa jenis warna mobil yang punya nilai jual tinggi sekaligus mudah dijual kembali.

Contohnya, untuk mobil jenis city car, warna-warna cerah seperti biru dan oranye punya nilai jual kembali yang tinggi dan cepat.

Bagi Sobat GridOto yang sering gonta-ganti mobil, pilihan warna mobil berdasarkan nilai jual kembali patut dipertimbangkan. Hal ini dilakukan agar mobil cepat terjual dan nilainya tidak jatuh.

3. Kemudahan perawatan

Jenis warna mobil memengaruhi cara perawatan. Beberapa warna butuh perawatan khusus dibandingkan warna mobil lainnya.

Dikutip dari Kompas.com, warna merah dan hitam ternyata membutuhkan perawatan khusus. Pasalnya, warna ini paling sensitif dengan keberadaan baret-baret halus.

Baca Juga: Meluncur di Tengah Pandemi Covid-19, Suzuki Optimis Target Penjualan Ignis Facelift Bisa Tercapai

Sedikit saja ada baret halus di mobil warna merah dan hitam akan tampak jelas. Sebab, dua jenis warna tersebut biasanya lebih pekat dibandingkan warna lainnya.

Untuk warna mobil paling mudah perawatannya adalah warna silver dan solid. Bila ada baret halus di mobil warna ini, tidak terlalu kelihatan.

Editor : Agung Dwi Ertato

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id

REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa