Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Masih Kompetitif, Alex Rins Tak Setuju Valentino Rossi Pensiun di MotoGP 2020

Nur Pramudito - Jumat, 17 April 2020 | 11:47 WIB
Dinilai masih kompetitif bisa meraih kemenangan, Alex Rins tak setuju Valentino Rossi pensiun di MotoGP 2020
MotoGP.com
Dinilai masih kompetitif bisa meraih kemenangan, Alex Rins tak setuju Valentino Rossi pensiun di MotoGP 2020

Ia tetap mendukung Rossi untuk bisa meramaikan kompetisi MotoGP beberapa tahun lagi.

Baca Juga: Flashback! Begini Cerita Ketika Garasi Valentino Rossi Lebih Ramai dari Podium Kemenangan

"Di MotoGP, yang terpenting adalah pembalap yang bisa terus memacu kendaraan mereka hingga titik maksimal," kata Rins dilansir GridOto.com dari Speedweek.

"Saya pikir usia hanyalah angka dan dia masih punya peluang besar untuk meraih kemenangan musim ini. Saya rasa ia bakal menang sekali lagi di MotoGP," sambung Rins.

"Saya yakin Rossi akan ambil keputusan yang tepat, tapi sepertinya ia belum siap untuk pensiun. Ia masih cepat di trek, masih punya peluang menang 85 hingga 90 persen," pungkas Rins.

 

 

Editor : Hendra
Sumber : Speedweek.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Punya Wujud Kalcer, Motor Matic Retro Baru Honda Bisa Saingi Yamaha Fazzio

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa