Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pakai Motor 2-tak Enggak Perlu Ganti Oli Mesin, Apa Benar Begitu?

Ditta Aditya Pratama - Selasa, 14 April 2020 | 20:10 WIB
Honda NSR150
Alam Setyo Hutomo / GridOto.com
Honda NSR150

Hal serupa juga dikatakan Hendro Sucipto, kepala mekanik Yamaha Flagship Shop (DDS 3) Semarang ketika dihubungi GridOto.

Menurut Hendro, saran pabrikan untuk penggantian oli mesin 2-tak itu 12.000 km atau 1 tahun sekali karena fungsinya untuk melumasi bagian kopling dan transmisi saja.

"Sedangkan kalau untuk 4-tak itu anjuran penggantian 3.000 km atau 3 bulan karena berfungsi untuk melumasi transmisi, kopling, crankshaft, piston, camshaft sehingga kerja oli berat," tambahnya.

Yang lebih penting di motor 2-tak memang oli sampingnya yang enggak boleh telat.

"Sebab oli samping berfungsi untuk pelumasan dan pendingin di stang piston dan pistonnya," pungkas Hendro.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bersiap Contra Flow Jelang Nataru, Berlaku di Gerbang Tol Ini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa