Berikutnya cukup gosokkan kain lap basah ke permukaan mika hingga tampak mengkilap, lalu bilas dengan air dan keringkan.
Goresan atau kusam di panel instrumen motor pun kini tersamarkan dan tentunya bikin motor tampak lebih segar dipandang.
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR