Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Berapa Sih Harga Mogenya Honda? Nih Daftar Harganya Mulai CBR500R, Afrcia Twin Sampai Goldwing

Dida Argadea - Jumat, 6 Maret 2020 | 14:20 WIB
Honda CRF11000L Africa Twin
Astra Honda Motor
Honda CRF11000L Africa Twin

CBR500R

Honda CBR500R
Astra Honda Motor
Honda CBR500R

Engine Type : Liquid-Cooled, 4-Stroke, DOHC Parallel Twin Cylinders

Displacement : 471,03 cc

Fuel Supply System : PGM-FI (Programmed Fuel Injection System)

Bore x Stroke : 67 mm x 66.8 mm

Compression Ratio : 10.7 : 1

Max. Power : 37 kW (49,6178 dk)/8,500 rpm

Max. Torque : 44.6 Nm/7,000 rpm

Clutch System : Wet, Multiple with Coil Spring

Oil Capacity : 2,5L (Periodic Exchange)

Harga: Rp 161.200.000

(Baca Juga: Penasaran dengan Harga Motor Baru Royal Enfield di Bali? Paling Murah Cuma Rp 86 Juta!)

CBR1000RR Fireblade

Honda CBR1000RR Fireblade
Astra Honda Motor
Honda CBR1000RR Fireblade

Engine Type : Liquid-Cooled, 4-Stroke, 16-Valve, DOHC, Inline 4-cylinder

Engine Displacement : 1000 cc

Bore x Stroke : 76 x 55.1 mm

Max. Power Output : 141 kW (189,08 dk)/13,000 rpm

Max. Torque : 116 Nm/11,000 rpm

Compression Ratio : 13 : 1

Fuel Capacity : 16.2 L

Fuel Supply System : PGM-DSFI

Starter : Electric

Clutch Type : Wet, Multiplate with Diaphragm Spring with Assist Slipper

Oil Capacity : 3.4 L (Periodic Exchange)

Harga: Rp 715.190.000

Editor : Dida Argadea

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa