(Baca Juga: Menilik Lalu Lintas Jakarta Tahun 70-an Lewat Video Klip Koes Plus, Beda Banget Sama Sekarang!)
Sementara angka tertinggi CL terjadi pada Hari Jumat pukul 5-6 sore yakni 98 persen.
Artinya, jika sobat pulang kantor di Jumat pukul 5 atau 6, untuk waktu perjalanan normal 30 menit, maka akan ditempuh selama 0,98 dikali 30 menit yakni 29,4 menit ditambah 30 menit jadi 59,4 menit.
Hampir 2 kali lipat dari perjalanan di waktu normal.
Kenapa Jumat sore jadi waktu paling macet, bisa jadi karena besok libur.
Mereka pulang segera untuk persiapan keluar kota atau jalan menghabiskan malam bersama sahabatnya.
Editor | : | Hendra |
KOMENTAR