(Baca Juga: Video: Suzuki Baleno MT VS 5 liter BBM, Bisa Sejauh Apa Ya?)
Karena mengutip dari laman web resmi Toyota, ada perbedaan sebesar Rp 32,75 juta dari harga termurah dari Toyota Yaris yaitu Rp 255,25 juta untuk versi G bertransmisi manual.
Sedangkan dari laman web resmi Honda, ada perbedaan sebesar Rp 27,7 juta dari harga termurah Honda Jazz yaitu Rp 250,2 juta untuk versi standar bertransmisi manual.
Perlu diingat memang bahwa Suzuki Baleno memiliki ukuran dapur pacu yang lebih kecil dibandingkan keduanya, yaitu 1.373 cc dibandingkan 1.500 cc yang diusung Jazz dan Yaris.
Tapi bagi konsumen yang sangat dibatasi budget, tentu diskon tersebut akan membuat Suzuki Baleno menjadi prospek yang lebih menarik lagi.
Ella - 0812 2349 6513
Editor | : | Eka Budhiansyah |
KOMENTAR