"Bisa dibilang haram hukumnya mencampur minyak rem dengan beda spesifikasi karena mengganggu sifat minyak rem tersebut," sebutnya lagi.
Secara kualitas juga akan menurun karena perbedaan bahan kimia minyak rem.
(Baca Juga: Ingin Pakem, Ini Kampas Rem Teromol Buat Toyota Kijang Innova Diesel)
Kinerja pengereman juga akan terkena dampaknya bahkan kemampuannya akan berkurang karena perbedaan kualitas minyak rem akibat dicampur.
Kalau memang menggunakan minyak rem DOT 3, usahakan kalau mengganti ataupun menambahkan minyak rem pastikan DOT yang sama.
Nah, jangan dicampur-campur tuh sob.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR