"Akibat kejadian tersebut, kendaraan Land Rover Freelander mengalami kerusakan dan pengemudi mangalami luka di bawa ke RS untuk mendapatkan perawatan selanjutnya," jelas AKBP Fahri Siregar.
(Baca Juga: YLKI: Korban Kecelakaan Akibat Tol Berlubang Berhak Menuntut Ganti Rugi)
Insiden yang menimpa Land Rover berpelat nomor B 8700 RO ini pun memancing perhatian warga Jakarta yang melintas kawasan Bundaran HI dan Jl. MH Thamrin.
Usai diderek, tampak bagian depan dan bumper mobil pabrikan Inggris ini ringsek. Bagian roda depan patah.
Editor | : | Fendi |
KOMENTAR