Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kabin Toyota Fortuner Lama Ini Racing Banget dan Mesin Upgrade Maksimal

Hikmawan M Firdaus - Selasa, 4 Februari 2020 | 13:50 WIB
Modifikasi Toyota Fortuner lawas ini juga simpan tenaga hingga 510 dk
car.boxzaracing.com
Modifikasi Toyota Fortuner lawas ini juga simpan tenaga hingga 510 dk

Mesin Toyota Fortuner berkode 1KD-FTV berkapasitas 3.000cc sudah kena ubahan radikal.

Mulai dari silinder head diganti dengan lansiran BYP dengan ukuran lebih lebar 1 mm.

Mesin berkode 1KD-FTV simpan tenaga hingga 510 dk
car.boxzaracing.com
Mesin berkode 1KD-FTV simpan tenaga hingga 510 dk

(Baca Juga: Pilih Warna Bodi Ngejreng, Toyota Fortuner Tampil Keren Bergaya Racing)

Kemudian ada penggantian piston yang lebih besar, connecting rods, chrank shaft baru dari BYP.

Enggak ketinggalan turbo juga ikut diupgrade pakai F55 V dengan boost 70 Psi.

Ganti turbo baru lansiran F55 V
car.boxzaracing.com
Ganti turbo baru lansiran F55 V

Injektor bahan bakar pakai Bosch 901 dan ada sistem intercooler lansiran Blitz dan radiator ganti aliminium.

Sitem knalpot juga ikut diupgrade pakai BYP menggunakan bahan stainless steel.

Dengan racikan mesin tersebut, Fortuner ini diklaim mampu menghasilkan tenaga 510 dk dan torsi tembus 1.066 Nm. Ngeri!

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa