Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Buka Dealer Baru di Pontianak, Tata Motors Usung 4 Model Yang Jadi Andalan

Gayuh Satriyo Wibowo - Selasa, 28 Januari 2020 | 21:00 WIB
Tata Xenon XT Double Cabin
Tata Motors
Tata Xenon XT Double Cabin

(Baca Juga: Varian Baru Truk LPT dari TATA Motors Indonesia, Banyak Pilihannya Sob!)

Lalu ada juga Tata Ultra 1014 yang berada pada segmen truk ringan namun dengan daya angkut besar.

Truk ini memiliki power 141 dk dan torsi mencapai 360 Nm pada 1.500-2.000 rpm.

Ada juga double cabin yang bisa membawa penumpang serta barang, Tata Xenon DC yang masuk di pasar Tanah Air di 2013 akhir.

Selain itu mereka juga menawarkan Tata LPT 913 6 roda yang cocok dipakai di daerah perkebunan, tambang, hingga konstruksi.

Hal tersebut yang membuat truk berkubikasi 5.675 cc ini menjadi varian LPT paling laris di Indonesia.

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul "Tata Motors Ekspansi ke Kalbar, Empat Kendaraan Niaga Ini Jadi Andalannya"

Editor : Hendra
Sumber : Tribunnews.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Jadi Tahu, Ternyata Ini 3 Penyebab Setir Getar Saat Mobil Dibuat Ngebut

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa