Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Juara Dunia MotoGP Casey Stoner Ngumpulin Duit, Bantu Korban Kebakaran Hutan Australia

Fendi - Kamis, 9 Januari 2020 | 20:21 WIB
Casey Stoner ingin melelang baju balapnya buat membantu korban kebakaran hutan Australia
Twitter/Official_CS27
Casey Stoner ingin melelang baju balapnya buat membantu korban kebakaran hutan Australia

Seperti lanjutan pesannya di media sosial itu:

“Saya ingin melakukan bagian kecil saya dengan melelang, untuk pertama kalinya, salah satu dari pakaian balap saya, dan semua dana akan disumbangkan untuk membantu mereka yang terkena kobaran api.

Detailnya belum dikonfirmasi, segera setelah saya tahu lebih banyak, saya akan memberi tahu Anda".

(Baca Juga: Asap dari Kebakaran Hutan Australia Bisa Mengancam Balap F1 Australia?)

 

Seperti diketahui, Casey Stoner, seperti rekan senegaranya yang juga pembalap motor, Mick Doohan dan Troy Corser, mencintai hewan.

Hal itu diwujudkan pada helm balap mereka dengan kangguru, spesies yang hanya ditemukan di negara itu.

Mick Doohan memilih koala dan Troy Corser memasang gambar buaya pada helmnya.

Editor : Fendi
Sumber : Instagram/official_cs27

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Ini Alasan Honda Kasih Diskon Gede Honda EM1 e: Menjelang Akhir Tahun

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa