Sementara itu pengendara yang sudah memasuki tol dari tadi malam kecewa karena harus menunggu hingga pagi baru dapat melintas ke arah Lampung.
"Saya dari jam 21.00 mau lewat jalan umum macet total, jadi memutuskan lewat ruas tol saja," ungkap Ryan, salah seorang pengendara yang harus menunggu beberapa jam.
"Tetapi waktu sampai sini malah ditutup, dan harus menunggu sampai pagi baru dibukakan oleh petugas tol," tambahnya.
Artikel ini telah tayang di sripoku.com dengan judul Puluhan Kendaraan Bermalam di Ruas Tol Kayuagung-Palembang tapi Baru Jalan Pagi Ini
Editor | : | Muhammad Ermiel Zulfikar |
Sumber | : | Sripoku.com |
KOMENTAR