Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ganti Jok Baris Kedua Xpander Pakai Captain Seat Honda Odyssey

Aditya Pradifta - Jumat, 20 Desember 2019 | 16:38 WIB
Mitsubishi Xpander beras jauh lebih mewah di kabin dengan custom captain seat
Ferari Jok Cibubur
Mitsubishi Xpander beras jauh lebih mewah di kabin dengan custom captain seat

Menurut Feri lagi, pemilihan jok tidak boleh asal untuk pemasangan captain seat karena karakter dan ukuran kabin tiap mobil berbeda.

Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan saat pasang captain seat di Xpander
"Untungnya Xpander ini kan penggerak roda depan ya, jadi enggak ada bonggol yang mengganggu di tengah. Makanya pemilihan jok bisa lebih besar. Jadi intinya, soal lebar kabin dan lebar jok penting untuk diukur. Jangan lupa juga soal tingginya, harus dipastikan cocok makanya ukuran dudukan jok penting diperhatikan," ulas Feri panjang lebar.

Tak hanya soal captain seat yang bikin Xpander tampak mewah, jok depan juga dipasang copotan dari Nissan Teana.

Jok Nissan Teana punya foot rest elektrik di posisi penumpang kabin depan
Ferari Jok Cibubur
Jok Nissan Teana punya foot rest elektrik di posisi penumpang kabin depan
Jok Nissan Teana ini full elektrik kiri dan kanan lengkap dengan arm rest dan foot rest khusus pada jok penumpang.

Rasanya bahkan masih kurang pas dan kurang nyaman bila penampilan jok standard saja, maka dari itu dilapis ulang (retrim) dengan bahan micro fiber lansiran Lugano berwarna Black Champignon Stich.

Kabin Xpander setelah custom keseluruhan jok
Ferari Jok Cibubur
Kabin Xpander setelah custom keseluruhan jok
"Nah beda lagi durasi pemasangannnya kalau selengkap ini. Estimasinya bisa lebih sehari, sekitar 3-4 hari kalau sama custom joknya," terang Feri.

Nah, hal satu ini penting nih buat kalian sob yang ingin memodifikasi kabin Xpander dengan captain seat yakni budget.

Captain seat pada Mitsubishi Xpander
Ferari Jok Cibubur
Captain seat pada Mitsubishi Xpander

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa