Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini 5 Bengkel Spesialis Mobil Eropa di Jakarta, dari Audi sampai Mercy

Dwi Wahyu R. - Selasa, 17 Desember 2019 | 09:22 WIB
Bengkel Quatro, spesialis VW dan Audi
Muhammad Ermiel Zulfikar/GridOto.com
Bengkel Quatro, spesialis VW dan Audi

Bengkel ini dilengkapi dengan spesial tools serta software diagnosis terbaru.

Ada juga layanan antar jemput kendaraan, derek 24 jam, dan layanan emergency call mekanik ke lokasi.

STARPRO SERVICE

Bursa Otomotif Sunter G 1- 2

Jl. Yos Sudarso Kav. 87-88, Sunter Jaya

Telp. (021) 22657434

Mobile: 0813 1698 2889

WA: 0856 9092 929

Suasana di bengkel Quatro, spesialis VW dan Audi di Jakarta Selatan
Muhammad Ermiel Zulfikar/GridOto.com
Suasana di bengkel Quatro, spesialis VW dan Audi di Jakarta Selatan

(Baca Juga: Segini Estimasi Harga Servis Mitsubishi Xpander di Bengkel Spesialis)

4. QUATTRO (AUDI & VW)

Peralatan bengkel Quattro antara lain ada Scanner, Launch untuk reset ulang ECU Audi dan VW, dan beberapa unit lift.

Bengkel ini menyiapkan spare part baru dan ada juga yang eks limbahan seperti ECU atau
transmisi otomatis, bahkan mesin.

Yang paling sering datang ke Quattro adalah Audi A4 2.6, 1.8, dan 2.0, Audi A6, dan juga VW Caravelle serta VW New Beetle.

QUATTRO

Jl. Marinir Cilandak KKO no. 1A, Cilandak,

Jakarta Selatan

Tlp. (021)78846171

Mobile: 0817-112075

Peugeot 406 dengan kelir terinspirasi iPhone
Aditya Pradifta
Peugeot 406 dengan kelir terinspirasi iPhone

(Baca Juga: Seken Keren: Servis Berkala Ford EcoSport Wajib Dilakukan, Segini Biayanya di Bengkel Spesialis)

5. ALI MOTOR (PEUGEOT)

Bengkel ini milik Suaib Ali yang merupakan jebolan bengkel resmi Peugeot.

Peralatan yang dimiliki cukup lengkap, ada Peugeot Scanner (PPS 2000), injector cleaner ultrasonic, CO tester dan beberapa unit hi-lift.

Pekerjaan yang bisa dikerjakan di sini, di antaranya perbaikan dan perawatan mesin, transmisi, suspensi, elektrikal, hingga body repair.

ALI MOTOR

Jl. H. Muhi Raya No. 14, Jakarta Selatan

Tlp. (021) 75903230

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa