"Jadi ada celah lumayan yang bisa dimasuki air di area tombol set dan select," tambah Ikim yang buka di daerah Duren Sawit, Jakarta Timur.
"Ketika dibongkar banyak air masuk dari area tersebut, efeknya bisa bikin speedometer korslet dan mati," terangnya lagi.
Kalau sudah mati dan rusak harganya lumayan tuh.
Speedometer atau panel indikator orisinil milik Vario terbaru dibanderol Rp 539 ribu di bengkel resmi.
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR