Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

f1

F1 Jerman 2019, Balapan Tidak Jelas yang Menuai Banyak Pujian

Rezki Alif Pambudi - Jumat, 13 Desember 2019 | 18:56 WIB
Max verstappen
Twitter/redbullracing
Max verstappen

Di lap ke-2, safety car keluar karena Sergio Perez (Racing Point) melintir dan menabrak dinding pembatas.

Max Verstappen menang F1 Jerman
Twitter/redbullracing
Max Verstappen menang F1 Jerman

Safety car dimanfaatkan para pembalap untuk mengganti ban intermediate karena kondisi trek yang berangsur membaik.

(Baca Juga: Franco Morbidelli Cetak Pole Position di Sepang 8 Hours, Tim yang Dibela Pembalap Indonesia di Posisi ke-2)

Usai ganti ban, Vettel merangsek ke posisi ke-7, sangat bagus karena naik cukup banyak dari posisi start-nya.

Virtual safety car (VSC) masuk ke trek pada lap ke-17, usai mobil pembalap Renault, Daniel Ricciardo, mengalami masalah mesin.

Tapi baru 2 lap Safety Car keluar karena Sergio Perez (Racing Point) melintir dan menabrak dinding pembatas
twitter/@F1
Tapi baru 2 lap Safety Car keluar karena Sergio Perez (Racing Point) melintir dan menabrak dinding pembatas

Pada lap ke-20 lintasan mulai mengering, Charles Leclerc terus mencatatkan waktu tercepat untuk mengejar Max Verstappen.

Vettel dan Verstappen mengambil perjudian dengan menggunakan ban kering.

Lewat radio tim Verstappen marah kenapa diberi ban medium bukannya soft.

Editor : Ditta Aditya Pratama
Sumber : F1

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Ini Alasan Honda Kasih Diskon Gede Honda EM1 e: Menjelang Akhir Tahun

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa