Settingannya sama seperti air screw karburator.
"Misal kita ingin memperkaya antara bensin dan udara di ruang bakar maka tinggal putar ke kanan soalnya udara yang masuk dibikin lebih sedikit," tambahnya.
"Tapi misal udaranya ternyata kurang maka tinggal putar ke kiri, setel saja sampai campurannya pas," lanjutnya.
Untuk harga juga tergolong terjangkau yakni hanya Rp 150 ribu saja dan baru tersedia untuk Yamaha Aerox.
(Baca Juga: Intip Helm Terbaru dari Zeus, Ada Detail Unik di Edisi Terbatas)
Buat yang berminat bisa langsung sambangi R59 Racing di Jl. Dewi Sartika, Ciputat, Tangerang Selatan.
Atau bisa kontak Ergus di nomor 0812-9082-857 dan dia bisa mengajarkan pembeli sampai mengerti kok!
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR