Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kalashnikov Perkenalkan Lagi Konsep Motor Listrik Buatannya, Kali Ini Berbentuk Cafe Racer

Ditta Aditya Pratama - Rabu, 4 Desember 2019 | 19:14 WIB
Motor listrik Kalashnikov yang mengusung konsep Cafe Racer
Kalashnikov media via Rideapart.com
Motor listrik Kalashnikov yang mengusung konsep Cafe Racer

Ditambah lagi dari informasi yang dikutip GridOto dari Rideapart.com, daya jelajah baterai listriknya hanya sekitar 96 km jika digeber pada kecepatan 96 km/jam.

Mungkin saja karena masih konsep jadi memang belum maksimal nih performanya.

Tapi kalau balik lagi dilihat-lihat desainnya, motor cafe racer dari Kalashnikov ini memang cukup masuk akal buat diproduksi massal karena terlihat wajar-wajar saja.

Nilai lebihnya yang bisa jadi bahan bercandaan, seandainya punya motor ini kamu bisa bilang nih ke orang lain kalau kamu bawa Kalashnikov.

Bisa keburu ngeri deh, disangka bawa-bawa senapan padahal maksudnya bawa motor listrik, hehehe...

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Cocok Untuk Liburan Tahun Baru, Harga Mobil Bekas Daihatsu Sigra Cuma Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa