Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Deretan Modifikasi Suzuki Ertiga Baru, Dari Sporty Sampai Yang Pakai Pintu Gunting!

Hikmawan M Firdaus - Senin, 2 Desember 2019 | 14:21 WIB
Deretan modifikasi All New Suzuki Ertiga
Helmi kalem/GridOto.com
Deretan modifikasi All New Suzuki Ertiga

Modifikasi Suzuki Ertiga terbaru ini terlihat lebih elegan dengan sentuhan body kit Thailand.

Terlihat dalam unggahan tersebut Suzuki Ertiga dari negeri Gajah Putih tersebut tampil elegan berkat body kit custom sekujur bodi.

Mau tau detail ubahannya, silahkan klik artikel lengkap di bawah ini sob.

Artikel lengkap >>> Biar Enggak Kalah Sama Suzuki Ertiga Sport, Coba Ubahan Satu ini Sob

Modifikasi Suzuki Ertiga pakai pintu gunting
Instagram/@r.3lovers
Modifikasi Suzuki Ertiga pakai pintu gunting

4. Tampil sporti pakai pintu gunting

Bukan cuma sedan yang mau dipasang pintu model gunting, Suzuki Ertiga baru juga enggak ketinggalan.

Seperti salah satu contohnya Suzuki Ertiga baru yang kami temukan di unggahan akun Instagram @r.3lovers.

Suzuki Ertiga terbaru ini jadi lebih sangar berkat pemasangan bukaan pintu gunting khas supercar Lamborghini.

Suzuki Ertiga dengan kelir putih ini mencangkok gaya pintu gunting pada bagian depan.

Artikel lengkap >>> Suzuki Ertiga Tampil Sporti Pakai Pintu Gunting, Kok Ada Logo Mugen?

Nah dari keempat tadi, mana nih yang paling cocok dengan gaya kalian sob?

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Begini Cara Cek Kaki-Kaki Mobil Dengan Menggerakkan Roda, Gampang Gaes

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa