Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kejar Handling Lebih Baik, KTM Rombak Sasis Tralis di Prototipe Motor MotoGP 2020

Uje - Selasa, 26 November 2019 | 20:25 WIB
sasis KTM di protipe 2020
speedweek.com
sasis KTM di protipe 2020

GridOto.com - KTM yang menjalani musim keempatnya di MotoGP tahun 2020 nanti. Tentu mereka ingin adanya peningkatan performa setelah gagal meraih satupun podium tahun ini.

Hal tersebut mulai terlihat di tes pramusim MotoGP 2020 yang digelar di Valencia dan saat ini masih berlangsung di Jerez.

Rider utama mereka Pol Espargaro terlihat konsisten di posisi 10 besar.

(Baca Juga: Stroke Up Kawasaki Ninja 250 FI Jadi 300 Cc, Pakai Paking Standar Aja!)

KTM kedapatan merombak area sasis mereka dengan cukup radikal untuk musim 2020 mendatang.

Selama ini KTM memang menggunakan filosofi mereka untuk menggunakan sasis tralis model pipa tubular.

Sasis model tersebut mengikuti model motor-motor jalan raya dan di kelas Moto3 dan Moto2.

Tapi di kelas MotoGP tampaknya mereka mulai menggunakan sasis model twin spar seperti pabrikan lain.

(Baca Juga: Jack Miller Yakin Motor Baru Ducati Lebih Bisa Nikung)

Meskipun masih dalam tes, Pol Espargaro mengakui sasis tersebut bisa membuat handling KTM lebih baik.

Editor : Fendi
Sumber : speedweek.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bisa Dicoba, Ini 5 Aplikasi yang Bisa Dipakai Untuk Pantau Arus Lalu Lintas di Tol

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa