W800 terbaru hadir dengan balutan warna hijau yang dikombinasi dengan warna krom pada beberapa bagian partnya, namun W800 Cafe hadir dengan balutan warna coklat yang dikombinasi dengan warna hitam.
Bicara soal mesin, kedua tipe ini masih menggunakan mesin yang sama.
W800 dan W800 Cafe dibekali mesin dua silinder sejajar SOHC, 773 cc dengan tenaga 50,9 dk pada 6.500 rpm dan torsi 62,9 Nm pada 4.800 rpm.
(Baca Juga: Hendak Bore Up Kawasaki KLX 150 Jadi 180 cc? Siapkan Budget Segini)
Kapasitas penampungan bahan bakar dari kedua tipe ini mencapai 15 liter.
Namun untuk berat kendaraan antara W800 dan W800 Cafe berbeda 3 kg.
W800 Cafe lebih ringan dibandingkan W800 terbaru, berat dari W800 Cafe adalah 223 kg sedangkan W800 226 kg.
Editor | : | Eka Budhiansyah |
Sumber | : | Kawasaki Indonesia |
KOMENTAR