Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

BMW R100R Tampil Gagah Bergaya Scrambler, Menawan Dari Depan Hingga Belakang

Fedrick Wahyu - Jumat, 22 November 2019 | 19:35 WIB
BMW R100R bergaya scrambler
Side Rock Cycles
BMW R100R bergaya scrambler

Sebelum dipasang ke rangka lagi, mesinnya mendapat kelir hitam dan dipoles bagian siripnya.

Mesin mendapat upgrade cukup banyak

Mesin yang sudah terpasang kembali ke rangka, kemudian diberi skidplate, engine guard serta knalpot 2into1 full stainless steel.

Beres dengan mesin dan rangka, Side Rock Cycles tinggal menggarap bodywork dan kelengkapan lainnya.

(Baca Juga: Restomod BMW R100 GS, Tampil Gahar Ala Motor Balap Rally Dakar)

Bagian tangki tetap menggunakan bawaan asli BMW R100R yang kemudian dipadukan dengan jok kustom berkulit coklat.

Bodywork dibuat simpel
Side Rock Cycles
Bodywork dibuat simpel

Tak ketinggalan kaki-kakinya dibuat berdiamater 19 inci dan berbalut ban Heudenau K60 yang cocok untuk off-road.

Sementara untuk pengereman tetap menggunakan double disc brake dari Brembo yang sudah diremajakan.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa