Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Knalpot Bikinan ORD Exhaust Bisa Bikin Irit BBM, Ini Penjelasannya

Ryan Fasha - Jumat, 22 November 2019 | 22:00 WIB
Knalpot set dari ORD Exhaust
ryan/gridoto.com
Knalpot set dari ORD Exhaust

Iritnya bahan bakar bisa dirasakan saat mobil berjalan di dalam kota yang kondisi jalannya stop and go.

"ORD Exhaust itu dibuat untuk menyeimbangkan antara bahan bakar yang masuk ke ruang bakar dan yang disalurkan ke luar," sebutnya.

"Dengan demikian maka tidak ada tenaga mobil yang terbuang percuma," uangkapnya lagi.

Muffler knalpot ORD Exhaust membuat suara lebih enak didengar
ryan/gridoto.com
Muffler knalpot ORD Exhaust membuat suara lebih enak didengar

(Baca Juga: Oh Ternyata Begini, Perbedaan Downpipe dengan Header Knalpot Mobil)

Sebagai contoh pada mobil Honda Brio yang mengganti knalpot full set mulai dari downpipe, front pipe sampai muffler.

Dengan ubahan tersebut bisa membuat Honda Brio irit sampai 18,6 km/liter.

"Oh iya, itu pun tanpa ubahan atau settingan mesin apapun, jadi langsung PnP," tutup Odie.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Joki Jalur Alternatif Puncak Bogor Diciduk, Pelaku Lain Dibuat Ketar-ketir

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa