Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mari Kenalan Dengan 7 Komponen Motor, Ternyata Ini Nama Resminya

Dia Saputra - Sabtu, 2 November 2019 | 17:50 WIB
Ilustrasi komponen motor.
Teguh
Ilustrasi komponen motor.

Spul

Ilustrasi spul Yamaha NMAX
Isal/GridOto.com
Ilustrasi spul Yamaha NMAX

Gulungan tembaga sebagai pembangkit daya listrik di motor ini, punya nama resmi stator.

Disebut stator, karena komponen kelistrikan ini tidak berputar alias statis.

Kampas kopling

Ilustrasi Kampas kopling
Uje
Ilustrasi Kampas kopling

Komponen penerus daya dengan guratan-guratan bertekstur seperti kampas rem itu, punya nama resmi friction plate, lo.

(Baca Juga: Marc Marquez Pakai Rem Skutik Buat Motor RC213V di MotoGP Malaysia)

Pelat kopling

Permukaan pelat kopling Kawasaki W175  polos
Ketut/Otomotifnet.com
Permukaan pelat kopling Kawasaki W175 polos

Teman sejati yang berimpitan dengan kampas kopling, sering disebut pelat kopling.

Sebutan ini sudah mendekati bahasa resminya sob, namun tau tidak nama resminya adalah clutch plate.

Ring

ilustrasi ring washer Yamaha Mio
Yoga motoshop
ilustrasi ring washer Yamaha Mio

komponen yang jadi teman setia mur dan baut itu, memang punya nama dari bahasa Inggris.

Tapi kalau kamu mau beli komponen itu di luar negeri dengan menyebut ring, dijamin mekaniknya bingung atau kamu bakal dikasih cincin, karena ring ini memiliki nama resmi washer.

Nah, itu komponen-komponen bernama unik jika di bengkel dan punya bahasa resmi yang jarang diketahui.

Editor : Fendi

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Musim Hujan, Ini Cara Yang Benar Pakai Rem Motor Saat Jalan Basah dan Licin

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa