Duck tail spoiler serta bumper baru yang disematkan diffuser membuatnya tampak seksi sekaligus sporty.
Aura ubahan ekstrem makin terpancar dari ubahan kaki-kaki yang diubah ceper.
Liberty Walk memakai suspensi udara dari Airrex dan memakai pelek kustom dan ban dari Falken.
Menurut kalian keren enggak kalau Mercy dimodifikasi bergaya seperti ini?
Editor | : | Ivan Casagrande Momot |
Sumber | : | Liberty Walk |
KOMENTAR