"Misal air radiator nanti kering maka efeknya bisa ke mesin jebol karena tidak ada pendinginan," wanti Edu yang buka di daerah Ciputat, Tangerang Selatan.
"Apalagi untuk mesin-mesin bore up, makanya disarankan untuk tetap pakai slang radiator standar," bilangnya lagi.
"Kadang kan orang hanya beli untuk gaya, tapi malah bisa bikin bahaya," tutup Edu.
Bayangkan, saat mesin bekerja suhu air radiator bisa di atas 80 derajat celcius.
Sangat berbahaya jika slang sampai pecah dan mengenai anggota badan pengendara.
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR